Konsultan Manajemen dan SOP

Pelatihan Change Management


Perubahan bisnis dan lingkungannya dengan begitu cepat harus diiringi pula dengan manuver-manuver jitu jika tidak ingin terlindas atau kalah dari kompetisi. Perubahan ini tidak hanya berdampak terhadap sistem, tapi juga pelaksana sistem itu sendiri, yaitu Manusia. Yang selanjutnya menjadi masalah adalah elemen manusia merupakan bagian yang memiliki resistensi (penolakan) paling besar. Istilahnya adalah Status Quo. Maka dari itu, dibutuhkan sebuah pendekatan agar Manusia, sebagai elemen paling penting, memiliki pandangan yang positif terhadap perubahan, bahkan siap menjadi bagian di dalamnya. Pendekatan ini disebut Change Management atau Manajemen Perubahan.

Cognoscenti Consulting Group merupakan perusahaan jasa konsultan yang memberikan Jasa Konsultasi Manajemen (management consulting) kepada perusahaan atau organisasi yang ingin mengembangkan usaha dan bisnis nya hingga mencapai tujuan yang diharapkan, melalui pemberianjasa konsultasi SOP (Standar operasional prosedur),konsultan bisnis proses, pengembangan sumber daya manusia (SDM) melalui metode penilaianbalanced Score Card (balanced scorecard application). kami memberikan bimbingan dan jasa konsultasi bisnis kepada perusahaan/organisasi semata-mata untuk membantu agar mereka memahami bagaimana strategi untukmengembangkan bisnis sesuai dengan ISO 9001:2015, dengan memberikan jasa konsultasi manajemen resikootomatisasi sop, dan mempersiapkan perusahaan agar berhasil dalam mengimplementasikan e-goverment
Previous
Next Post »